Terungkap! Ini Alasan KM Abadi Jaya A1 Terdampar di Perairan Selatan Sumba

  • Bagikan
Terungkap! Ini Alasan KM Abadi Jaya A1 Terdampar di Perairan Selatan Sumba
Terungkap! Ini Alasan KM Abadi Jaya A1 Terdampar di Perairan Selatan Sumba. (Tenaers/Yanto Tena)
WhatsApp Channel Banner

Baca Juga:ย Batik Air Resmi Mendarat di Bandara Lede Kalumbang Tambolaka

Tonny memastikan, seluruh ABK dalam kondisi selamat dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

Proses evakuasi dilakukan oleh UPP Waikelo dengan berkoordinasi bersama Polres Sumba Barat Daya, KP3 Laut, dan Polairud.

โ€œSeluruh kru sudah dievakuasi dengan aman. Saat ini fokus kami memastikan keselamatan dan melakukan pemeriksaan lanjutan terhadap kondisi kapal,โ€ katanya.

Baca Juga:ย Sumba Timur di Papan Tengah NTT: Kemiskinan Turun, Tapi 1 dari 4 Warga Masih Hidup Sulit

Hingga berita ini diturunkan, KM Abadi Jaya A1 masih berada di lokasi kejadian.

Pihak berwenang akan menentukan langkah selanjutnya, termasuk kemungkinan penarikan kapal, setelah mempertimbangkan kondisi cuaca dan keamanan pelayaran.***

  • Bagikan